Lekat
Oleh, Diantika IE
Mendaki gunung hingga ke puncak
Lewati lembah mengembara
Terbang ke langit, pergi ke angkasa luar
Aku tenggelam dan hilang di palung laut terdalam
Menembus bumi, membenamkan diri
Mana bisa aku lupa
Di ingatanku, di dalam otakku
Di tubuhku, di dalam hatiku
Semuanya terisi kamu
Mungkin kecuali jika aku benar-benar
MATI
Bandung, Januari 2020
+ There are no comments
Add yours